4 Cara Untuk Mengetahui Apakah "Artikel Blog Sudah Ter-index Google atau Belum ?" - Part 2


Cara 2.

② MENULIS  JUDUL  ARTIKEL     

Untuk cara kedua ini pada dasarnya sama dengan cara pertama, hanya saja yang kita tulis di mesin pencari (search engine) adalah "JUDUL ARTIKEL"nya saja. Hasilnya akan memunculkan semua blog dan website yang memiliki judul serupa. Kalau judul artikel blog kamu ada di rank pertama sih enak banget, tapi kendalanya adalah kita harus bersaing dengan judul artikel yang sama dengan banyak blogger dan website lainnya.

Mau gak mau kita harus scroll terus menerus sampai menemukan judul artikel di blog yang kita publish. Pegelll donkk pastinya hehehe 😥

Untuk itu, carta kedua ini kita bisa menambahkan atribut site: gunanya untuk membantu mempersempit ruang pencarian google. 

Formatnya sebagai berikut :

"judul artike" site: blog kamu

Contoh : 

"Bagaimana Seseorang Bisa Patah Hati ? 💔" site:duajendela.com

Patikan menggunakan tanda kutip agar judul yang tampil benar-benar seperti intruksi yang kita input.

----------------------------------------------------
hasilnya ;








Post a Comment

0 Comments

Comments