4 Emoji Terlarang di Berbagai Negara


Tau nggak ada beberapa emoji yang bermakna kasar dan membuat risih di sebagian negara. Berikut adalah 4 emoji terlarang di sejumlah negara dan kamu jangan coba-coba !

1️⃣Emoji tangan mental 

 


 

 

 

 

Di negara seperti :

  • Italia 
  • Spanyol 
  • Portugal 
  • Yunani 
  • Argentina 
  • Brazil 
  • Kuba dan 
  • Uruguay 

emoji dapat mengartikan "pasangan yang telah berselingkuh."


2️⃣Emoji lambai tangan


Emoji ini mengesankan "tidak ramah" di negara China karena bertanda ofensif kita tidak lagi teman.

3️⃣ Emoji jempol 


Tidak selalu emoji jempol itu bermakna kerja bagus. Tapi di negara

  • Iran 
  • Irak
  • Afganistan dan 
  • Nigeria 

Bermakana "makian".

 

4️⃣ Emoji Peace


Di Inggris emoji ini artinya "Enyah kau !"

Wah nggak bisa selfie dong kalau artinya begini. 😗😗

Jadi emoji favorit kalian ada diantara itu nggak guys ?

Intinya "Dimana bumi dipijak, disana langit dijunjung" yah. Dan jangan coba-coba untuk memberi emoji ini di negara tertentu karena artinya bisa kasar dan membuat yang menerimanya merasa risih.

 _Semoga Bermanfaat_😇😇


Post a Comment

0 Comments

Comments