Check Level Kedewasaan Orang

 

DEWASA itu bukan UMUR, tapi PEMIKIRAN

💨Culture shock bisa terjadi di tempat kerja, teruntuk para fresh graduate, dimana sebuah hubungan bisa saja tidak berjalan mulus dengan rekan kerja juga atasan.

💨Jika kamu tetap terbuka secara hati dan pikiran bahwa sebuah feedback dari rekan kerja maupun atasan bisa jadi sarana untukmu tumbuh secara personal & professional. Karena sebuah masukan lebih bermanfaat daripada sebuah ketidakpedulian.

Lalu apa saja ciri mereka yang sudah dewasa secara KARAKTER di TEMPAT KERJA ?

Mari kita ulas secara singkat, berikut ini :

❶ Seseorang yang dewasa tidak akan berbicara di belakang orang lain. Jika timbul sebuah masalah, mereka akan berbicara tatap muka dengan orang terkait.

Pakailah approach (pendekatan) komunikasi yang assertive (tegas), buka secara passive apalagi aggresive. Tegaskan, apa ekspektasi kamu secara jelas. Bukan malah marah ketika orang lain tidak mengerti apa yang kamu maksud akan keinginan kamu.

Seseorang yang dewasa tidak akan menyalahkan orang lain. Ketika kesuksesan diraih, dia akan apresiasi bantuan dan support (dukungan) orang lain. Tetapi, ketika dia salah, dia tidak akan sibuk mencari kambing hitam, justru dia menggunakan untuk berbenah diri.

Oiya, itu kalau ada pesan whatsApp yang masuk, ditanggepin ya, jangan dibiarin apalagi gak dibales. Saling menghormati. Paling tidak informasikan pesan diterima dan akan dihubungi lebih lanjut. 

Referensi : @nurilbaskan

~ SEMOGA BERMANFAAT 😇~ 


 

Post a Comment

0 Comments

Comments