Mendidik Anak Pakai Rumus 7x3 (Ali Bin Abi Thalib)


  ~ Gaya mendidik anak sudah sewajarnya sebagai perempuan dan calon ibu tentunya wajib tau sedini mungkin agar lebih bisa mempersiapkan secara matang baik emosional maupun edukasi. Nah kali ini dikutip dari instagram @parentinganakofficial, saya mau membagikan "cara mendidik anak ala Sahabat Rasulullah SWAR yaitu Ali bin Abi Thalib", yaitu mendidik anak menggunakan rumus khusus yang disesuaikan dengan kategori usianya.

Semoga tips ini bisa dijadikan referensi dalam membesarkan si buah hati ya moms, boleh share agar semakin banyak yang menerima manfaat dan semoga anak moms menjadi anak yang cerdas yang juga berkeperibadian baik dan berkahlak mulia. Yuks kita baca apa saja metodenya :

1. Sejak lahir - 6 tahun

~ 7 tahun pertama mendidik anak dengan kelemahlembutan. Dimana orang tua harus mengerti waktu bermain anak-anak pada usia tersebut.


2. Usia 7-14 tahun

~ 7 tahun kedua masuk dalam penanaman prinsip, "disini boleh kita tegas tapi tidak boleh keras". Cara yang tepat adalah menasehati/menegur dengan lisan, mendo'akan, merangkul anak.


3. Usia 14 - 21 tahun

~ 7 tahun ketika diajak bermusyawarah. Walaupun musyawarah ini tujuannya untuk melatih anak terbiasa memberikan pendapat. Setelah 21 tahun dibebaskan di masyarakat karena dia akan jadi pemimpin.

 

Sumber : @parentinganakofficial

Post a Comment

0 Comments

Comments