Jurus si KOMIK

 


KOMIK.


Awal suka membaca adalah dari sini, yah dari sebuah komik yang dibawa abang dari Jakarta. Setiap kali dia mudik ke Jawa, tidak sedikit ia membawakan buku bacaan atau buku tulis. Dan ini adalah salh satunya. KOMIK dalam jurus jitu untuk mahir membuat sketsa demi sketsa.


Sehabis pulang sekolah, aku mencari kertas bekas untuk sekadar mencorat-coret pensil warna dan menirukan jurus demi jurus yang ada di buku ini. Inget banget, pertama kali mulai menggambar itu model tangan, dari cara mengepal, menunjuk, memberikan isyarat "OK" dan banyak lagi. Barulah ke kepala badan dan deretan bentuk - bentuk unik lainnya.


Finally, aku berhasil membuat seorang jagoan yang dililit ular naga. Disana dia sangat gagah dan mengagumkan, hasilnya masih aku simpan di buku kecil khusus untuk belajar jurus KOMIK. Aku sangat berharap bisa menggambar kala itu, tapi ternyata hobby aku bukan itu sebenarnya heheh :)

Post a Comment

0 Comments

Comments